Pages

Subscribe:

Ads 468x60px

Senin, 04 Mei 2009

Memberi Nama File Hasil Ripping

Sekarang ini banyak software-software multimedia yang menyediakan fasilitas meripping lagu-lagu dari CD ke computer, salah satunya adalah windows media player. Software ini biasanya sudah satu paket dalam satu windows, pada kesempatan ini saya akan membahas tentang software windows media player 10. Dengan menggunakan software ini lagu-lagu dari CD yang di rip ke komputer secara otomatis akan memakai nama file seperti di CD, tanpa diubah nama file menggunakan tittle yahni “track number (spasi) nama album (spasi) song tittle.wma”. Untuk mengubah nama file itu supaya lebih mudah sangatlah mudah, sebagai contoh menjadi “nama penyanyi (spasi) nama album (spasi) nomor trek lagu (spasi) judul lagu.wma. Berikut adalah langkah-langkah yang perlu Anda lakukan :

1.Jika menu Player menu bar tidak tersedia, klik “access application menu” “tools”, selanjutnya klik ‘option’, lalu ‘rip music’.

2. Klik ‘file name’.

3. Pada dialog box ‘file name option’, pilih dengan member tanda pada masing-masing file yang ingin diganti namanya.

4. Pada kolom ‘separator’, masukan jumlah spasi yang Anda inginkan.

5. Jika Anda ingin mengubah secara detail, pilih detail kemudian klik ‘move up atau ‘move down’.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Hai selamat datang bagi rekan2x sesama pengguna blog...

PTC recomended (trusted/paid/legit)